Ruang Baca

Ruang Baca

Jumat, 17 Januari 2014

Let's Do It




Sobat, sudahkah hari ini berbagi dengan orang lain? Percayalah, kita tak perlu menjadi orang kaya harta untuk berbagi. Harta bukan  satu-satunya jenis kekayaan di muka bumi ini. Ada berjenis-jenis kekayaan lainnya seperti kaya ilmu, kaya hati, kaya motivasi, kaya kreativitas dll. So, proses berbagi pun tak harus berupa harta benda tetapi bisa berupa kekayaan yang lain tersebut. Bahkan, kita bisa berbagi untuk hal-hal yang biasa kita lakukan sehari-hari misalnya senyum kepada orang lain, membantu teman yang kesusahan, memotivasi teman, berbagi salam dsb. Pendek kata, selagi kita masih hidup banyak-banyaklah berbagi dengan orang lain. Kita tak akan pernah merugi bila berbagi, tapi.........akan sia-sia bila kita berbagi dengan diiringi umpatan, cacian, makian dan kata-kata kotor lainnya. Kita berbagi juga bukan untuk memamerkan kelebihan kita kepada orang lain tetapi kita menunaikan hak orang lain yang ada pada diri kita. HAK ORANG LAIN tersebut harus disampaikan kepada yang berhak menerimanya. 





Tidak ada komentar:

Posting Komentar