Cara mendaur ulangnya sederhana banget, catatan-catatan bekas kita kumpulkan jadi satu lalu halaman note yang belum terpakai kita lem lagi. Agar tampilannya lebih menarik, cover note tersebut juga perlu kita ganti. Cover tersebut bisa dengan kertas daur ulang yang sudah dipotong-potong sesuai ukuran note. Untuk hiasannya, kita bisa menggunakan kain flanel yang digunting-gunting sesuai pola yang diinginkan. Hasilnya seperti ini
Ruang Baca
Kamis, 28 Desember 2017
Mempercantik Note/Buku Catatan Bekas
Untuk ide kali ini gimana caranya agar note-note/buku catatan yang biasanya kita dapat dari seminar atau pelatihan, tampilannya lebih cantik atau menarik. Karena berdsarkan pengalaman pribadi, jika selesai pelatihan atau seminar note yang didapat langsung dianggurin dan dibiarkan berdebu.^^ So, untuk menyiasati hal tersebut, note-note tersebut harus didaur ulang biar terpakai lagi.
Langganan:
Posting Komentar (Atom)
Tidak ada komentar:
Posting Komentar